Selamat berjumpa kembali dengan kami. Pada kesempatan kali ini, admin ingin berbagi salah satu model soal ulangan harian yang (lebih) menarik. Program aplikasi pengolah presentasi yang digunakan adalah Powerpoint. Tentunya, sobat semua sudah begitu familiar dengan program aplikasi tersebut.
Sebagai contoh, kami akan berbagi terkait soal ulangan harian tentang pasar modal. Materi ini disampaikan dikelas XI Program IPS. Sebagai gambaran singkat, isi dari file ini terdiri dari SK, KD, Tujuan pembelajaran, Halaman Kartu Soal, Halaman 20 soal pilihan ganda, dan halaman esay. Untuk soal pilihan ganda, peserta didik diberikan waktu 90 menit untuk membaca dan menentukan pilihan jawaban. Ketika sampai pada halaman pilihan ganda dan akan kembali ke menu kotak soal, silahkan di klik gambar dipojok kanan atas. Apabila berkenan memanfaatkan, bisa download disini.
Kami yakin, sobat semua bisa membuat model soal ulangan harian lebih menarik lagi. Selamat berkarya. :-)
Kami yakin, sobat semua bisa membuat model soal ulangan harian lebih menarik lagi. Selamat berkarya. :-)
0 komentar:
Posting Komentar